Sukses bukanlah suatu tujuan, tetapi sebuah perjalanan. Blog ini berisi tulisan tentang : Usaha, Keluarga, Agama, Olahraga, Travelling, Keuangan, Kuliner, yang khusus kupersembahkan untuk anak-anakku, generasi penerusku, serta siapa saja yang mungkin berguna sebagai inspirasi dalam menjalani kehidupan
Senin, 20 Februari 2012
OUR JOURNEY KURSUS PRIVAT CAKE POPS, FIGURINE COKLAT MODELLING DAN FONDANT IBU PENI RESPATI
Alhamdulillah, selama di Jakarta 2 malam kami berdua berhasil untuk mengikuti kursus privat cake pops, figurine cokelat modelling dan fondant bersama ibu Peni Respati, terimakasih Bu Peni dan Bu Fatmah atas pelayanannya selama kami kursus di Jakarta, impian saya bisa mendatangkan ibu berdua ke Balikpapan. Insya Allah, aminnn
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar